Bahan :
- 1 ekor ayam buras, potong 8 bagian
- 1 buah jeruk nipis
- 100 ml air
- 3 sendok makan minyak untuk menumis
- minyak untuk menggoreng
- 5 buah cabe merah
- 8 buah cabe rawit
- 8 butir bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 1 sendok teh ketumbar
- 1 sendok teh terasi
- garam dan gula merah
- 2 cm lengkuas, memarkan
- 1 batang serai, memarkan
- Pukul-pukul ayam hingga pecah, lumuri jeruk nipis. Biarkan 30 menit. Goreng sampai kulitnya agak mengering, angkat.
- Tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan ayam dan air. Masak hingga matang.
- Bakar supaya harum. Hidangkan dengan sambal dan lalap.
Semoga resep-resep dan info kuliner ini bisa membuat Anda dan keluarga semakin sehat dan berbahagia. Jangan lupa kunjungi www.berjutaresep.blogspot.com kembali untuk info resep dan kuliner terbaru.