Sunday, May 25, 2014

Sambal Goreng Kikil


Bahan :
  • 500 gram kikil potong-potong
  • 1 lembar daun kunyit
  • 4 buah asam kandis
  • air secukupnya
Bumbu dihaluskan
  • 200 gram cabai merah besar
  • 10 siung bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • garam secukupnya
Cara membuat :
  1. Campur kikil dengan bumbu halus, daun kunyit, asam kandis. Tambahkan air. Rebus sampai empuk dan cicipi. Jika kurang empuk tambahkan air.
  2. Hidangkan setelah empuk.


Semoga resep-resep dan info kuliner ini bisa membuat Anda dan keluarga semakin sehat dan berbahagia. Jangan lupa kunjungi www.berjutaresep.blogspot.com kembali untuk info resep dan kuliner terbaru.